Cara berpindah dari Insert ke Overtype, dan sebaliknya:
Cara berpindah dari Insert ke Overtype, dan sebaliknya:
- Klik kanan pada Status Bar.
- Pada opsi menu yang terbuka, klik Overtype. Dan tanda centang akan muncul disebelahnya.
- Pada Status Bar, lihat apakah indikator menampilkan Insert atau Overtype.
- Tekan tombol [INSERT] di keyboard, atau klik indikator di Status Bar untuk beralih bolak-balik dari Insert ke Overtype.
Tips & Trik:
Jika dengan menekan tombol
[INSERT] di keyboard tidak mengubah apapun, klik File, pilih Options,
klik Advanced, lalu pilih check box Use The Insert Key To Control
Overtype Mode. Klik OK untuk menyimpan perubahan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar